Lowongan Kerja S1 Bank CIMB Niaga Tangerang Februari 2022


papaloker.com - Lowongan Kerja Terbaru Februari 2022 - Saat ini kami bagikan informasi Lowongan Kerja Terbaru 2022 dari PT CIMB Niaga, Tbk. PT Bank CIMB Niaga Tbk atau yang lebih dikenal dengan CIMB Niaga adalah sebuah bank yang berdiri pada tahun 1955. Saat ini CIMB Niaga merupakan bank terbesar keempat di Indonesia dilihat dari sisi aset, dan diakui prestasi dan keunggulannya di bidang pelayanan nasabah dan pengembangan manajemen. Saat ini mayoritas saham Bank CIMB Niaga dimiliki oleh CIMB Group. Bank CIMB Niaga merupakan bank pembayar (payment bank) KSEI terbesar dari nilai transaksi, dan dengan pangsa pasar 11%, saat ini CIMB Niaga adalah bank penyedia kredit pemilikan rumah terbesar ketiga di Indonesia.
Saat ini CIMB Niaga merupakan bank kelima terbesar di Indonesia dari segi aset, dana masyarakat, kredit dan jumlah jaringan cabang. Bank CIMB Niaga telah melayani nasabah di Indonesia sejak tahun 1955, ketika itu masih berada di bawah nama Bank Niaga.
CIMB Niaga membuka rekrutmen untuk mengisi posisi sebagai :

CIMB Preferred Development Program



Kualifikasi :

Usia maksimal 26 tahun

Pendidikan minimal S1 dan minimal IPK 3.0

Fresh graduate atau memiliki pengalaman di bidang marketing funding pada institusi finance selama 1 tahun

Memiliki networking yang baik

Memiliki integritas dan inisiatif yang tinggi, pekerja keras, disiplin, agile dan presistence

Memiliki kemampuan berkomunikasi yang baik

Cerdas digital

Mampu berbahasa Inggris baik lisan & tulisan

Berpenampilan menarik


Program Pengembangan :

Foundation Building (2 months)

On Job Training 1 (4 months)

On Job Training 2 (6 months)


Benefit :

Gaji kompetitif

Tunjangan Hari Raya

Uang Makan dan Transportasi

Asuransi Kesehatan

Tunjangan Akhir Tahun setelah kelulusan


Tata Cara Pelamaran

Jangan lupa follow IG kami @papaloker1

Apabila Anda berminat, silakan daftarkan diri Anda di sini:

daftar 

Silakan Masukkan Email anda, Setelah itu Periksa Konfirmasi di Email anda

Posting Komentar

0 Komentar